Kamis, 06 Juni 2013

Tutorial Cara Pakai Jilbab Plain Shawl

Tutorial Cara Pakai Jilbab Plain Shawl
Tutorial Cara Pakai Jilbab Plain Shawl
Nah seperti biasa untuk meracik cara pakai jilbab Plasin Shawl siapkan  untuk bahan - Bahannya: Garam, Fetsin, minyak goreng secukupnya. tiriskan... hehehehhe. nga deh, tuh dibawah liat aja ya. yang pertama CJBkers kudu punya yang namanya seperti dibawah:

1. Inner
2. Jarum Pentul

3. Shawl

ketika semua dah disiapain terus lanjut keLangkah-langkah Tutorial Cara Pakai Jilbab Plain Shawl dibawah ini:


1. Pastikan sisi kanan Lebih pendek.

2. Tarik sisi yg pendek menempel sampai belakang telinga, dan sematkan dengan jarum.

3. Ambil sisi bagian kiri (yg lebih panjang)

4. Tarik ke sisi yg berlawanan melalui belakang tengkuk leher.

5. Lalu lanjutkan dengan memutar keatas melewati kepala, hingga ke sisi yg sebelumnya ( kiri).

*** jangan lupa baca juga ***



title: Tutorial Cara Pakai Jilbab Plain Shawl
9out of 10 based on 10 ratings. 9 user reviews.
Posted by: cara pakai jilbab Updated at: 19.52

Tidak ada komentar:

Posting Komentar